A. Animasi Frame by Frame
Animasi Frame By Frame merupakan teknik animasi yang digunakan untuk memanipulasi objek sehingga terlihat bergerak. Objek dipindahkan antar frame.
B. Animasi Motion Tween
Animasi Motion Tween merupakan teknik animasi yang mengidentifikasi frame awal dan frame akhir. Perubahan atau pergerakan dari objek awal ke objek akhir akan terlihat lebih halus dibandingkan menggunakan Animasi Frame By Frame.
C. Animasi Motion Guide
Animasi Motion Guide merupakan sebuah model dari Motion Tween di mana objek akan bergerak sesuai dengan alur yang kita tentukan.
0 komentar:
Posting Komentar